PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI DENGAN KECERDASAN SPIRITUAL SEBAGAI VARIABEL MODERAT DI PENGELOLA PAJAK DAN RETRIBUSI DAERAH KABUPATEN MUSI RAWAS

SOLEH, TESIS (2022) PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI DENGAN KECERDASAN SPIRITUAL SEBAGAI VARIABEL MODERAT DI PENGELOLA PAJAK DAN RETRIBUSI DAERAH KABUPATEN MUSI RAWAS. Skripsi thesis, UNIVERSITAS BINA INSAN LUBUKLINGGAU.

[img] Text
RAMA_61102_1923003.pdf

Download (31MB)
Official URL: http://eprints.univbinainsan.ac.id/

Abstract

Badan Pengelola Pajak dan Retribusi Daerah Kabupaten Musi Rawas adalah Organisasi Perangkat Daerah fungsinya sebagai unsur penunjang Urusan Pemerintah Daerah yang menangani urusan Pajak Daerah dan Retribusi Daerah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Komitmen Organisasi Pada Kinerja Pegawai Dengan Kecerdasan spiritual Sebagai Variabel Moderat di Badan Pengelola Pajak dan Retribusi Daerah Kabupaten Musi Rawas. Metode yang digunakan yaitu analisis regresi dengan melakukan uji instrumen dan uji asumsi klasik. Kuesioner disebarkan kepada seluruh Pegawai. Dalam penelitian ini Independent Variable adalah Gaya Kepemimpinan(X1), Komitmen Organisasi(X2) dan Kecerdasan Spiritual (z) dan Dependent Variabel adalah Kinerja Pegawai (Y). Data primer ini didapat menggunakan kuesioner. Untuk mengetahui instrumen yang digunakan valid dengan melakukan uji validitas dan reabilitas. Teknik analisis data menggunakan Moderated Regression Analysis (MRA) untuk menganalisis pengaruh variabel moderator pada hubungan antara variabel independen terhadap variabel dependen. Variabel X1*Z (interaksi antara Gaya Kepemimpinan (X1) dengan tingkat signifikan x1 0,799 dan x1z 0,995. Hal ini menunjukan bahwa Kecerdasan spiritual bermoderasi dengan gaya kepemimpinan (X1) terhadap Kinerja (Y). nilai signifikan untuk pengaruh X1 terhadap Y adalah sebesar 0.789 > 0.05 dan nilai t hitung -0.279 < r tabel 2.002 sehingga dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh Gaya kepemimpinan (X1) terhadap Kinerja (Y). nilai signifikan untuk pengaruh X1 terhadap Y adalah sebesar -0.279 > 0.05 dan nilai t hitung 0.871 < r tabel 2.002 sehingga dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh Komitmen Organisasi (X2) terhadap Kinerja (Y) Kata kunci: Gaya Kepemimpinan, Komitmen Organisasi, Kinerja dan Kecerdasan Spiritual

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Program Studi Magister Manajemen
Depositing User: Admin Perpus UnivBI
Date Deposited: 08 Dec 2022 03:32
Last Modified: 08 Dec 2022 03:32
URI: http://eprints.univbinainsan.ac.id/id/eprint/295

Actions (login required)

View Item View Item